5 Software Database Beserta Fungsinya
software database merupakan salah satu jenis software yang jugamenjadi bagian yang sangat penting didalam komputer. Ada berbagai macam software database yang bisa menjadi bagian dalam pengolahan pada komputer. Berikut 5 jenis software database yang sering digunakan...
1. Microsoft Acces
Software database yang satu ini sangat cocok digunakan untuksebagian besar komputer relasional. Komputer-komputer rumahanyang hanya digunakan untuk berbagai kebutuhan yang ringan. Software ini merupakan basis yang digunakan untuk data-data dari Microsoft jet Database Engine dan beberapa tampilan grafis yang sering digunakan oleh pengguna rumahan.
Penggunaan untuk software database ini cukuplah mudah karena munggukan format data yang sangat umum. Data yang bisa terbaca untuk database yang satu ini diantaranya seperti format Microsoft Acces, Microsoft Jet Database Engine, Microsoft SQL Server, Oracle Database ataupun semua data yang bisa mengdukung akan pengguaan ODBC. Dengan menggunakan software database ini pengambangan untuk perangkat lunak dari aplikasi sederhana hingga yang komplek sekalipun.
2. Oracle
Software database ini menjadi salah satu database yang bisa menyimpan data dengan ukuran yang cukup maksimum hingga ukuran tera byte. Software database yang satu ini menjadi salah satu database yang sering dipilih dan sering digunakan karena memang mudah untuk di download dan juga memiliki versi free download. Dan oracle sangat cocok untuk pemula yang ingin belajar tetang database.
Bahasa yang digunakan untuk oracle ini menggunakan bahasa standard SQL. Sehingga oracle juga menjadi salah satu basis data yang relasional dan juga terdiri dari berbagai data yang berbasis RDBMS.
Kelebihaannya :
- Data tidak akan hilang apabila listrik tiba-tiba mati.
- Mampu untuk memberikan perlindungan pada setiap data pada program perusahaan.
- Bisa digunakan untuk melakukan lock hingga level row-level yang menyebabkan penggunaan untuk database ini bisa digunakan lebih cepat meskipun digunakan secara bersamaan.
3. Ms SQL Server
Untuk software database ini merupakan database yang merupakan sytem manejemen basis data relasional yang digunakan untuk produk microsoft.
Bahasa yang digunakan untuk queri dari software database ini merupakan bahasa transact-SQL yang menggunakan gabungan dari SQL standar ANS/ISO. Bahasa ini juga merupakan bahasa software database yang sering digunakan untuk microsoft atau Sybase. Awalnya database satu ini digunakan untuk data yang berskala kecil hingga menengah , dan sekarang hingga berskala besar.
Kelebihannya :
- Berfungsi untuk platfrom yang banyak dan berbeda.
- Bahasa yang digunakan cukup banyak .
- Type data yang digunakan beragam dan sangat banyak.
4 . My SQL
Untuk software database satu ini menjadi salah satu database yang paling terbuka untuk seluruh open cource dan bisa digunakan untuk seluruh platform seperti linux atau windows.
Yang menjadi kelebihan dari software database ini adalah penggunaan dari software database ini bisa digunakan untuk multiuser karena memang pengakses database pada software ini menggunakan program yang bersifat network.
MySQL bisa anda dapatkan secara gratis karena memang database yang satu ini sudah tersebar secara gratis dibawah lisensi GPL. Software database yang satu ini adalah software yang paling sering digunakan dikarenakan kecepatan dalam membagi data pada software database ini lebih cepat dri pada software database yg lain.
Kelebihannya :
- Pengguanaannya yang gratis.
-query data yang lebih cepat.
-bisa digunakan untuk multiuser.
5. Postsgre SQL
Software database satu ini beerfungsi sebagai alat yang digunakan untuk membangun database server yang hanya bersifat open source dengan lisensi GPL atau General Public License. Bahasa pemoggraman yang digunakan untuk Postsgre SQL adalah SQL, C, C++, Java, PHP.
Software data base ini gratis , dan banyak juga mrnggunakan software ini untuk kebutuhan pribadidan pendidikan.